kisi-kisi ujian sekolah (US) PAI SD Kelas 6 |
Jika kami kelas 6 Sekolah dasar maka bersiaplah belajar menghadapi US atau Ujian Sekolah. Agar bisa dapat Nilai Bagus Berikut adalah kisi-kisi ujian US PAI Kelas 6.
Soal-soal yang insyaAllah Akan muncul dalam ujian adalah sebagai berikut
1. Surat alfatihah artinya pembukaan teridir dari 7 ayat
2. Surat Al Ikhlas (Qulhu) kandungannya tentang tauhid / kersana Allah
3. Surat AnNasr Dan Artinya
4. Surat Alkautsar Dan artinya
5. Surat Alfalaq Dan artinya
6. Surat Alfiil Dan artinya
7. Surat Attin Dan artinya
8. Surat Al Ma'un artinya barang barang yang berguna. Terdiri dari 7 ayat termasuk Surat makiyyah
9. Surat Alkafirun kandungannya tentang toleransi umat beragama
10. Surat almaidah ayat 2-3
11. Surat Alhujurat ayat 12-13
12. Arti dari ASMAUL Husna
Alquddus artinya Maha Suci
Assalam artinya Maha Sejahtera
Al Khaliq artinya Maha Pencipta
Al wahhab artinya Maha Pemberi Karunia
Al 'Alim artinya Maha Mengetahui
As Sami' artinya Maha mendengar
Al Bashir artinya Maha Melihat
Al 'adl artinya Maha Adil
Al 'adzim artinya Maha Agung
Al Mumit artinya Maha Mematikan
Al Hayy artinya Maha menghidupkan
Al Qoyyum. Artinya Maha Berdiri Sendiri
Al Had artinya Maha Esa
13. Kitab yang diturunkan kepada nabi Musa AS ialah Kitab taurat,Kitab zabur kepada nabi Dawud AS, Kitab Injil kepada nabi Isa AS, alqur'an kepada Nabi Muhammad Saw
14. Rukun iman ada enam (hafalkan)
15. Nama mama Malaikat yang Sepuluh Dan tugasnya silakan dihafalkan
16. Rasul ulul 'azmi yaitu Rasul yang Memiliki ketabahan Dan kekuatan hati yang heat ada LIMA RASUL yang disingkat dengan MINIM
Musa AS
Ibrahim AS
Nuh AS
Isa AS
Muhammad Saw
17. ASMAUL husna AS SAMAD Artinya Maha menjadi tumpuan, al muqaddim artinya Maha mendahukukan Dan al baqi artinya Maha Kekal.
18. Contoh Wada Dan Qadar
19. Hikmah Beriman kepada Hari akhir
20. Hadits tentang hidup bersih
21. Sikap tawadlu atau rendah hati, sikap ikhlas Dan saling tolong menolong
22. Sikap amanah yaitu sikap Yang dapat dipercaya
23. Mandalay gemar membaca
24. Memahami sikap santun Dan menghargai
25. Memahami Makna perilaku jujur
26. Memahami Makna hormat Dan patuh kepada orangtua
27. Memahami Makna saling menghargai sesama
28. Memahami sikap toleran Dan simpatik sebagai wujud Pemahaman QS Alkafirun
29. Memahami tatacara bersuci
30. Memahami tatacara shalat Dan bacaannya
31. Memahami Makna dzikir Dan doa Setelah shalat
32. Memahami tatacara berwudlu
33. Memahami hikmah puasa Ramadhan
34. Memahami pelaksanaan tarawih Dan tadarus
35. Memahami hikmah zakat, infak, Dan sedekah
36. Memahami kisah nabi adam AS
37. Memahami kisah nabi Ibrahim Dan Ismail
38. Memahami keteladanan nabi ayyub AS
39. Memahami keteladanan wali songo
40. Memahami keteladan nabi Dawud AS
41. Memahami keteladanan Luqman
42. Memahami keteladan nabi Muhammad Saw.
43. Memahami keteladanan Sahabat Nabi
44. Memahami keteladanan ashabul kahfi
Demikian semoga bermanfaat